BERSETERU DENGAN WAKTU,,,
oleh Ludwig Caspar pada 14 Mei 2010 jam 21:53
Apakah kan terpikirkan oleh mu,jika aku kan-
membawa mu menentang waktu dan mempersembahkan-
tempat terindah diruang hatiku..?
Terkesankah oleh mu,tentang kepedulian..?
Kepedulian tentang asa...
Kepedulian tentang rasa...
Kepedulian tentang jiwa...
Kepedulian tentang hangatnya bara yang membara-
dalam melintasi masa tuk temukan sebentuk bahgia...
Sadarilah kemempuanmu...
Sadarilah hati dan alam pikirmu...
Aku ingin melihat kau berjalan dengan-
menggenggam hatiku...
dan aku kan mengenang itu di sepanjang waktuku...
Walau ku tersadar...
Akan letihmu...
Akan resahmu...
Akan gundahmu...
Tiada ku ingin kau lepas genggammu...
Jika hadir seseorang di khayal dan impimu,janganlah-
takut dan menepis itu...
Sebab...
Itu dalah aku yang berusaha hadirkan-
terang di jalan mu...
SukaTidak Suka · · Bagikan · Hapus
- Aku DPanggil Een menyukai ini.
- Aku DPanggil Een so sweet...
14 Mei 2010 jam 21:58 · SukaTidak Suka - Ludwig Caspar dari sang pujangga tuk pilihan hati sang pembawa pesan dewi Amoria...
14 Mei 2010 jam 22:19 melalui Facebook Seluler · Suka
- Aku DPanggil Een so sweet...
Pasted from <http://www.facebook.com/profile.php?id=100000676659266&sk=notes&s=60>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar